Oleh: Johanes Eka Priyatma, M.Sc., Ph.D. | Rektor Universitas Sanata Dharma Yogyakarta

KOMPAS.com – Sekilas, faktor penentu keberhasilan kegiatan belajar dari rumah adalah ketersediaan dan kualitas sarana belajar untuk menunjang tetap berlangsungnya relasi dan komunikasi antara pengajar dan peserta didik. Tidak mengherankan bila selama 6 bulan terakhir, wacana berkembang di masyarakat adalah persoalan ketersediaan dan kualitas media belajar digital beserta ikutannya seperti penguasaan media digital, bandwith, biaya, dan keamanan penggunaannya.

Artikel ini telah tayang di Kolom APTIK di Kompas.com dengan judul “Mengembalikan “Roh Pendidikan” lewat Pedagogi Belajar Daring dari Rumah”,

Klik untuk baca: https://edukasi.kompas.com/read/2020/09/14/114646571/mengembalikan-roh-pendidikan-lewat-pedagogi-belajar-daring-dari-rumah.